Pasalnya , para penumpang sering salah pencet bel kecil yang biasanya terletak di sisi tombol lampu di atas tempat duduk. Ketika para pramugari tergopoh-gopoh menghampiri, si penumpang hanya nyengir tidak enak hati dan mengatakan salah pencet bel, maksudnya hanya mau menyalakan lampu baca. Ke depan tampaknya tidak akan terulang lagi.
![]() |
pramugari sedang memberikan intruksi (Sumber: thestar.com) |
![]() |
tombol bel biru lampu baca yang bawah (Sumber: johnnyjet.com) |
sumber